Rabu, 12 Mei 2010

Memasang Ads Unit (PPC) Penghasil Rupiah

Bagi para penggila blog atau yang sudah senior tentang cara blogging mungkin ini hal yang sudah tidak asing lagi bagi mereka, nah saya mencoba membagikan pengetahuan umunya kepada para maniac blog khususnya untuk para blogger pemula agar hasil dari blogging itu sendiri bisa memberikan income kepada anda sekalian. Supaya aktifitas blogging yang anda lakukan bisa lebih bermanfaat dan menguntungkan, untuk lebih mudahnya lagi khusus untuk blog berbahasa indonesia misalnya blog pribadi dan blog promo atau blog marketing sebaiknya kamu memasang iklan PPC (Pay Per Click) dari indonesia, tidak ada salahnya kan jika dipasangi iklan yang cuma mempunyai nilai Rp. 300 ini, Hmm,,,lumayan kan buat nambah-nambah..

Dalam sesi ini, saya mencoba untuk berbagi pengetahuan dalam masalah bagaimana caranya untuk bisa menghasilkan rupiah demi rupiah ke dalam rekening anda. sebenarnya ada beberapa PPC dari Indonesia tetapi disini saya hanya membahas tentang PPC dari AdsenseCamp.com dan KumpulBlogger.com Dalam hal ini, saya akan mencoba memberikan sebuah tata cara untuk mendaftar pada PPC tersebut.

Tetapi tentunya blog atau situs web anda terlebih dahulu harus terdaftar di google dan terbaca oleh google.

Klik disini untuk bergabung AdsenseCamp.com
Klik disini untuk bergabung KumpulBlogger.com


Selamat Bergabung,, ^_^

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites